Pengadilan Agama Ambarawa Kelas I.B

Upacara Hari Kebangkitan Nasional Ke-166 Tahun 2024

      

Senin, 20 Mei tahun 2024 Wakil Ketua Pengadilan Agama Ambarawa Memimpin Upacara “Hari Kebangkitan Nasional” Yang di Ikuti oleh Seluruh Jajaran Hakim dan Pegawai Pengadilan Agama Ambarawa.

Dalam Sambutannya Wakil Ketua Pengadilan Agama Ambarawa Menyampaikan Yang Pada Intinya, “Kita harus menatap masa depan dengan penuh optimisme, kepercayaan diri, dan keyakinan. Kemajuan telah terpampang di depan mata, momen ini mesti kita tangkap agar kita langgeng menuju mimpi sebagai bangsa, tidak mungkin lagi bagi kita untuk berjalan lamban untuk menuju INDONESIA EMAS !

Buka WhatsApp
1
Butuh bantuan?
Assalamualaikum!
Ada yang bisa dibantu Kak?